Thursday, April 1, 2010

Detoks Monodiet

Detoks Monodiet


Monodiet didasari dengan mengkomsumsi hanya hanya satu buah atau sayuran segar. Diet yang berlangsung satu hari ini merupakan langkah awal yang baik dalam program detox. Efeknya sangat jelas terasa bagi kesehatan dan vitalitas tubuh.

Menu Diet
Pilih salah satu jenis sayuran atau buah organic yang matang dan masing segar. Anda akan membutuhkan 1.6 kg buah atau sayur. Pilihlah salah satu buah atau sayur berikut : anggur, apel, pir, nanas, papaya, wortel, mentimun, atau seledri. Makanlah dalam jumlah kecil dan olah secara bervariasi. Sebagai contoh : Anda bias memarut buat atay sayuran pilihan untuk sarapan, membuatnya menjadi jus untuk makan siang dan memakannya secara langsung untuk makan malam.
Pada pagi haru minumlah segelas air panas yang dicampur dengan jus dan setengah buah lemon untuk membangunkan hati anda. Jangan lupa untuk minum 1.5 liter air mineral yang sudah disaring secara teratur sepanjang hari.

Latihan kebugaran yang penting
Pagi hari : lakukan peregangan sederhana untuk merangsang sistem limfa. Beberapa saat kemudian, lakukan aromaterapi atau pijat shiatsu atau teknik relaksasi, seperti latihan pernafasan

Siang hari : cobalah beberapa gerakan yoga atau latihan Pilates. Alternatif lainnya adalah berenang, bersepeda atau berjalan-jalan.

Sore hari : lakukan relaksasi dengan meditasi atau berlatih teknik visualisasi sederhana. Manjakan diri dengan pedikur atau menikur, membaca buku, atau mendengarkan musik-musik yang menangkan. Setelah itu, berendamlah dalam air garam inggirs dan bersiaplah untuk tidur lebih awal dengan membaca buku atau minum secangkir the herbal yang menangkan.

Sumber: kompas.com

0 comments:

Post a Comment

◄ Newer Post Older Post ►
 

Copyright 2012 Mathedu Unila is proudly powered by blogger.com | Design by Tutorial Blogspot