Sunday, February 19, 2012

Khasiat Bawang Putih

Khasiat Bawang Putih 

Tanaman bawang putih atau Allium Sativum L. merupakan tanamnan anggota familia Liliaceae, banyak tumbuh di Indonesia, terutama di Jawa Tengah dan Nusa Tenggara.

Bawang putih yang penting bagi obat adalah umbi batangnya, yang mempunyai khas aromatik, rasanya agak pedas. Kandungan zat-zat pada umbi batang, antara lain:
1).Minyak atsiri antara 0,1%-0,5% yang berisi pula dialildisulfuda, alilpropildisufida dan senyawa silfur organik lainnya.
2).Allin tidak berbau yang pada hidrolisa akan menimbulkan bau bawang.

Khasiat Bawang Putih bagi tubuh, antara lain:
a).Sebagai obat anti septik
b).Sebagai obat antipasmodika
c).Sebagai obat antilritansia
d).Bawang putih yang dikonsumsi secara rutin dalam jangka waktu tertentu dapat membantu menurunkan kadar kolesterol
e).Menghambat pertumbuhan sel kanker
f).Menghambat kemerosotan otak dan sistem kekebalan
g).Mengonsumsi 2 sampai 3 siung bawang putih sehari, akan menghindarkan dari penyakit jantung.
h).Meningkatkan insulin darah bagi penderita diabetes
i).Bawang putih yang dimakan mentah, akan menambah membantu nafsu makan
j).Mengobati sakit telinga , karena memiliki sifat antivirus, antijamur dan antibiotik (Minyaknya).

0 comments:

Post a Comment

◄ Newer Post Older Post ►
 

Copyright 2012 Mathedu Unila is proudly powered by blogger.com | Design by Tutorial Blogspot